Example 728x250
Example floating
Example floating
Puisi

Bumi dan Aku

149
×

Bumi dan Aku

Sebarkan artikel ini

Puisi ini bercerita tentang seseorang di masa depan yang mengenang bumi dahulu, sebelum peradaban sangat maju. Karena peradaban sudah sangat maju, keindahan dibumi hilang, dia berharap memiliki mesin waktu agar dapat pergi dan memberitahukan manusia agar melindungi dan melestarikan bumi yang merupakan rumah manusia.

Example 468x60

wartaSAJ –

Tanah yang subur kini menjadi gersang

Example 300250

Meninggalkan jejak kehidupan

Peradaban kian berkembang,

Terus berkembang hingga rasanya takkan ada tanda perhentian

 

Bumiku sekarang tak dapat bernafas

Flora yang menjadi penghiasnya, dihilangkan dengan sengaja

Fauna yang menjadi primata pelengkapnya, di lenyapkan tak bersisa

Hanya demi memperluas peradaban manusia

 

Kini ketika Aku mengingatnya kembali,

Bumiku sudah tak sama lagi

Langit yang dahulu dihiasi bintang,

savana yang sangat indah di pandang

semuanya tinggal kenangan

 

Bila Aku memiliki mesin waktu

Aku akan kembali ke waktu dimana Bumiku masih seindah dulu

Aku akan memberitahu dunia Untuk melindungi keindahan itu

Karena keindahan itu dapat hilang sewaktu-waktu

Example floating

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Puisi

  KAMU DAN DIAMKU (Felicia M. Putri) Ku…

Puisi

RUMAH (Jesika Bele) Mendung mendekap erat rumah itu,…

Mading

wartaSAJ – Waktu yang berlalu, takkan pernah kembali…..